Pendidikan

Kewajiban

  1. Melaksanakan program kerja yang telah disepakati dalam Musyawarah Kerja yang berhubungan dengan kegiatan Pendidikan Mahasiswa Pendidikan Sejarah;
  2. Program kerja yang sesuai tugas dan tercantum dalam GBHO, yang berhubungan dengan pendidikan; 
  3. Melakukan koordinasi dengan Ketua;
  4. Melaporkan Rancangan atau hasil kegiatan kepada Ketua dan Bertanggungjawab kepada Ketua;
  5. Pengelolaan dan Pengembangan Perpustakaan HIMAS FKIP UNSIL yang sudah ada, dan
  6. Merumuskan dan Mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat dalam bidang Pendidikan.

Program dan Agenda Kerja

  1. History Fest
  2. Pengabdian dan Pendidikan Masyarakat
  3. OMBUS Pendidikan Sejarah
  4. PKM Center HIMAS
  5. Lensa Literasi
  6. Rilasi Pustaka